Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

RPP 1 Lembar PJOK Kelas 1 Tema 7 Semester 2 K13 Revisi 2023

RPP 1 Lembar PJOK Kelas 1 Tema 7 Semester 2 K13 Revisi 2023- Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) adalah salah satu perangkat pembelajaran yang hars dimiliki oleh guru sebelum melaksanakan proses belajar mengajar di kelas. Kenapa demikian? karena pembelajaran tanpa menggunakan RPP, akan membuat pembelajaran tidak terarah serta tujuan pembelajarannya tdak akan tercapai.

Dengan RPP, Guru bisa melaksanakan proses belajar mengajar dengan sistematis dan terencana. Sehingga kegiatan pembelajaran di kelas akan terprogram dengan baik. 

Pada tahun sebelumnya bapak/ibu guru menggunakan RPP Kurikulum 2013 dengan tahapan-tahapan yang sangat panjang, sehingga banyak waktu yang terbuang. Maka dengan RPP 1 Lembar ini bapak/ibu bisa lebih efisien terhadap waktu yang digunakan dalam penyusunan RPP. Sehingga fokus terhadap peserta didik akan lebih bak

Format 1 lembar  ini telah disusun berdasarkan Surat Edaran Kemndikbud Nomor 14 Tahun 2019, yang bisa Bapak/Ibu guru gunakan untuk perencanaan pelaksanaan pembelajaran di kelas. Khusus sekolahnya yang masih menggunakan Kurikulum 2013.

RPP 1 lembar mempunya beberapa manfaat bagi bapak/ibu guru di sekolahnya yang masih menggunakan Kurikulum 2013, diantaranya sebagai berikut:

1. Format RPP 1 lembar lebih efisien serta menghemat dalam penyusunannya.

2. Format RPP 1 lembar lebih ringkas dalam tahapan perencanaan pembelajarannya.

3. RPP 1 lembar lebih memberikan ruang kepada guru serta siswa untuk mencapai tujuan pembelajaran dengan menggunakan metode, model serta strategi pembelajaran yang disesuaikan dengan minat serta bakat peserta didik.

Berikut adalah komponan yang ada dalam RPP 1 Lembar

1. Identitas RPP, yang terdiri dari :

- Nama Satuan Pendidikan

- Kelas/ Semester

- Tema/ Subtema

- Muatan terbadu

- Pembelajaran ke

- Alokasi Waktu

2. Tujuan Pembelajaran, pada bagian ini bapak/ibu guru harus menentukan tujuan pembelajaran dengan acuan dari Indikator Pembelajaran yang ada dalam Silabus. Tidak hanya itu, bapak/ibu guru harus menyusun tujuan pembelajaran dengan menggunkan kata kerja operasional (KKO) yang tepat sesuai dengan tingkat kemampuan peserta didik.

3. Kegiatan Pembelajaran, pada tahapan ini terdapat 3 bagian yaitu:

- Kegiata Pendahuluan, pada kegiatan ini bertujuan untuk mempersiapkan peserta didik, serta melihat sejauh mana kemampuan peserta didik terhadap materi yang akan kita bahas.

- Kegiatan Inti, pada kegiatan ini guru menerapkan seluruh strategi, model, serta media untuk mencapai tujuan pembelajaran yang telah dtentukan

- Kegiatan Akhir, pada kegiatan ini bertujuan menilai peserta didik sejauh mana pemahaman terhadap materi yang telah disampaikan serta sebagai bahan refleksi bagi guru untuk memperbaiki pembelajaran berikutnya.

4. Penilaian, pada kegiatan ini adalah sebuah produk akhir dalam proses kegiatan proses belajar mengajar, karena guru akan menilai selama proes belajar dari berbagai aspek diantaranya:

- Penilaian Sikap

- Penilaian Pengetahuan

- Penilaian prestasi unjuk kerja atau hasil karya peserta didik

Itulah sedikit ulasan serta gambar terhadap RPP 1 lembar, bagi bapak/ibu guru yang membutuhkan file  RPP 1 Lembar PJOK Kelas 1 Tema 7 Semester 2 K13 Revisi 2023 silhkan download pada link di bawah ini.

RPP 1 Lembar PJOK Kelas 1 Tema 7 Semester 2 K13 Revisi 2023 Download

Demikian informasi tentang  RPP 1 Lembar PJOK Kelas 1 Tema 7 Semester 2 K13 Revisi 2023, semoga bermanfaat.